Gugus fosfat pada nukleotida bersifat asam dan dapat dihidrolisis
oleh basa berair maupun enzim yang akan menghasilkan nukleosida dan asam
fosfat penyusunnya. Penamaan asam nukleat, mengikuti pola unit penyusun
dari nukleosida dan nukleotidanya. Untuk nukleosida dengan mengganti
akhiran basa nitrogennya meunjadi –osin untuk basa purin dan akhiran
–idin untuk pirimidin. Untuk nukleotida dengan menambahkan 5-monoposfat
pada nukleosidanya.
Penamaan untuk beberapa nukleosida dan nukleotida disajikan dalam Tabel 14.9.
Tabel 14.9. Penamaan nukleosida dan nukleotida